December 21, 2012


Sobat Blogger yang saya kasihi, apabila kita ingin agar postingan kita mendapatkan perhatian dan atau komentar dari publik dengan cepat, perlu dilakukan berbagai trik atau cara dan salah satu diantaranya yaitu Menyebutkan Orang Didalam Postingan Blog Anda Dengan Google Plus dan atau cara lain membagikan postingan ke publik secara lansung saat artikel diterbitkan. Ini adalah sebuah informasi yang menarik dari Blogger Buzz, Diposkan oleh + Malte Ubl, Software Engineer yang perlu anda semua ketahui untuk diterapkan dalam postingan blog. Sebelumnya juga saya sudah pernah terbitkan artikel dibeberapa waktu yang lalu tentang Cara Menambahkan Gadget Google Plus Followers, perlu juga anda baca disini.

Saya sendiri sangat tertarik dengan informasi ini karena akan lebih mempurmudah kita menyebutkan nama seseorang dalam postingan blog tanpa harus menyertakan link dari URL tujuan. Dimana dalam penerapannya sangat mudah dan bagi yang sering mendapatkan Award atau lain sebagainya untuk mengucapkan tanda terima kasih anda tidak perlu mengetik nama orang dan mengcopy URL link untuk ikut disertakan dalam postingan dan anda hanya perlu melakukan/menambahkan link profil Google Plus mereka, maka secara otomatis di dalam posting lansung muncul nama sesuai abjad yang anda ketik dan setelah anda berbagi posting, mereka akan menerima pemberitahuan masuk melalui Google Plus mereka.

Semenjak adanya Google Plus dari pertama saya membuat blog, saya sangat berharap suatu saat nanti blogger bisa memberikan kemudahan bagi para pengguna blog, agar apabila kita berkomentar di blog yang kita kunjungi dan atau membalas komentar pada blog kita sendiri, dengan menyebutkan nama di kolom komentar akan lansung muncul link profil Google Plus, sehingga bisa membantu bagi mereka yang berkomentar dengan memberikan pertanyaan di beritahukan lewat profil Google Plus meraka secara lansung, tanpa harus kita mengunjungi blog tersebut untuk menginformasikan bahwa misalnya : artikel yang sobat tanyakan sudah saya terbitkan, kira-kira seperti itu.

Jika anda yang bertanya, Kraeng Francisco’ Iya.iya…apa perlu melakukan trik tersebut? saya pikir untuk menjawabnya tergantung dari anda sendiri sesuai kebutuhan anda. Lalu pasti anda bertanya dari tadi menjelaskan terus panjang lebar kapan dikasitahu triknya? sabar system sedang sibuk (jaringan eror) hehehe bercanda. Ok untuk Menyebutkan Orang Didalam Postingan Blog Anda Dengan Google Plus, silahkan ikuti trik yang saya sampaikan dibawah ini dan selesaikan secara berurutan :

1. Silahkan lakukan percobaan dengan membuat posting baru.

2. Setelah jendela posting terbuka :

-  Ketik seperti ini “Terima Kasih +Kraeng Francisco  yang telah membantu dalam hal tersebut.
-  Untuk menyebutkan nama seseorang cukup ketik tanda “+” sebelum nama. Contoh : +Kraeng Franciso,maka akan muncul seperti contoh gambar diatas.
-   Lalu klik dengan mengarahkan Mouse pada nama yang dituju.
-  Setelah anda mengklik, nama tersebut hasilnya akan seperti link ke profil atau halaman Google Plus berikut : +Kraeng Francisco.

3. Anda bisa menyebutkan dengan mengetik alamat email contoh : “+”alamat email disini atau “@”alamat email disini.

4. Anda dapat juga menyebutkan nama seseorang yang belum ada dalam daftar lingkaran Google Plus anda atau yang bukan anggota, sesuai abjad yang anda temukan ketika mengetik dari Abjad A sampai dengan Z saat menyebutkan nama sesorang tersebut di dalam posting.

5. Selesai.
Demikian informasi tersebut cukup sampai disini dulu, dan apabila suatu saat nanti ada informasi lebih lanjut tentang Cara Menyebutkan Orang Dalam Kotak Komentar Blog Dengan Profil Google Plus/ Google+, seperti yang saya harapkan diatas akan saya sampaikan juga pada blog ini apabila google meluncurkan hal tersebut.

Selamat Mencoba. Sekian dan Terima Kasih.
Salam…

Posted by : Kraeng Francisco | Tuturial Blog | Tips and Trik Komputer | Tips and Trik Internet | SEO

Artikel Menyebutkan Orang Didalam Postingan Blog Anda Dengan Google Plus diposting oleh Kraeng Francisco pada December 21, 2012. Terima kasih atas kunjungannya. Kritik dan saran dapat disampaikan via kotak komentar.. Jika diperlukan Artikel ini bisa disebarluaskan melalui blog sobat, dan atau mohon sebutkan sumbernya dengan tautan link aktif ke postingan ini atau letekkan link dibawah ini sebagai sumbernya. Terima Kasih. Salam...


Artikel Terkait

21 comments:

  1. sy juga suka binggung utk menyebutkan nama dari si pemilik blognya...karena ga tercantum nama si admin nya...lebih kurang nya sy menangkap ponit dari posting...bermanfaat utk ngatasin itu ya mas...hehe maklum koment di jam segini nih ..takut nya ga nyambung :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. budi os 19@hehe kira-kira seperti itu sob....

      Delete
  2. Saya baru tahu ini sob,Oya kalau menyebut nama orang melalui komentar blog bagaimana sob.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Tuturial Seo@Sob Untuk menyebutkan nama orang dengan google plus, seperti yang sudah saya jelasakn diatas belum bisa sob...saya juga berharap suatu saat nanti blogger bisa meluncurkan hal tersebut seperti yang sobat maksudkan.

      TeriMa Kasih..

      Delete
    2. untuk menyebut nama orang dalam komentar blog bisa sob,tapi untuk kolom komentar blog yg lama.untuk yg sekarang guna komen bertingkat sepertinya belum bisa.

      Delete
    3. Sip, terima kasih Saudara adam yang telah memberikan tanggapan...benar sob, sayapun ingin berkata demikian.

      Delete
  3. semoga aja kedepannya bisa seperti itu, lebih memudahkan penggunanya ya mas...

    ReplyDelete
    Replies
    1. agus bg@ia sob saya juga mengaharapkan seperti itu...

      Delete
  4. wah saya malah baru tau sobat. hehehehe sepertinya simpel juga kalau seperti itu ya sob.

    tapi apakah tulisan kita juga harus sama dg nama google plus nama orang tersebut.?

    ReplyDelete
    Replies
    1. Masnady@ia sob mudah dan simpel.

      yang jelas saat sobat sobat mengetik contoh Kraeng apabila profil google plus saya sudah muncul dilayar posting saat sobat mengklik otomatis akan tetap sama nama ke profil atau halaman beranda google Plus saya.

      Terima kasih, semoga membantu...

      salam

      Delete
  5. met siang sobat trmksi bnyak ifonya jdi tau soal goggel Plus trmksi dah berbagi sobat

    ReplyDelete
  6. ini yang bikin saya makin betah di blogger :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. Limit post@blogger mamang pilihan yang tepat sob, setiap saat fitur2nya semakin bertambah...

      Terima kasih kunjungannya sob...

      Delete
  7. mantap nih sobat infonya
    btw ini fitur baru ya?

    saya baru aja dapat notifynya (bener2 barusan dapet notify)
    lalu ngomen ini :-)

    thanks sobat

    ReplyDelete
    Replies
    1. Fikri thufailiy@Baru diluncurkan 2 hari yang lalu kalau saya yang tidak salah lihat sob...
      Sama-sama sob...

      Salam

      Delete
  8. udah tau dari limit hehehe :D
    nice deh :D

    ReplyDelete
  9. Saya tidak bisa membaca posting sobat, iklannya menghalang jadi susah....

    Terima kasih juga sudah berkenan memberikan komentar pada artikel ini.

    Salam

    ReplyDelete
  10. blog semakin maju skrg ya sob :)
    tapi jujur yg ini belum pernah nyoba,mksh infonya sob...nanti aq coba juga diposting berikutnya

    ReplyDelete
    Replies
    1. Masih seperti biasa saudara, belum begitu maksimal seperti yang diharapkan. silahkan dan terima kasih.

      Delete